Resep Bayam Gulung Saus Steak
Selamat malam bunda,,kali ini saya akan membuat masakan Bayam Gulung Saus Steak.
Yang pastinya enak sangatt bunsay,,,ini masakan sangat disukai oleh suami saya tercinta,kebetulan
Ini salah satu masakan favorit suami bunsay,,karena rasanya yang enak suami saya sangat doyan sekali bunsay,,,cobain deh pasti bakalan bikin suami bunda ketagihan,,,mari bun kita langsung aja membuat bayam gulung saus steak yah…
Bahan-Bahan :
- 4 butir telur
- ½ sendok the garam
- 2 sendok makan minyak goreng
- 3 buah sosis sapi
- 200 gram daging ayam cincang
- 50 gram bayam,rebus sebentar
- 2 siung bawang putih,cincang halus
- ½ sendok the merica bubuk
- ½ sendok the garam
- ½ sendok the pala bubuk
- 2 butir telur kocok lepas
Cara Membuat :
- Aduk telur dan garam.Panaskan sedikit minyak di wajan dadar,buat dadar tipis-tipis,sisihkan.
- Tumis bawang putih sampai harum . Masukan ayam dan aduk sampai matang. Bumbui garam,merica,dan pala. Angkat. Tambahkan telur dan bayam. Aduk rata.
- Ambil selembar dadar lalu tambahkan bahan isi. Gulung lalu bungkus dengan plastic.Kukus selama 20 menit.
- Buat saus, tumis bawang putih sampai harum. Masukan tepung terigu. Aduk sebentar lalu tuangkan susu cair dan kaldu. Aduk kembali.
- Tambahkan garam,merica ,pala,dan kecap manis. Aduk rata,setelah kental dan meletup-letup,angat dan sajikan dengan potongan bayam gulung.
Selamat mencoba bunsay…
No comments